Pages

Friday, March 15, 2024

Vietnam Trip Part 2, DA NANG

Lets go to explore Da Nang


 Day 3, Dec 22th 2023

              Pukul 09.45 waktu setempat, gue terbang dari Hanoi menuju Da Nang, terbang dengan Bamboo Airways. Well, agak diluar rencana karena tadinya mau keliling Hanoi sampai malam hari, tapi apa daya jadwal penerbangan di-reschedule sampai 3x. Untungnya penerbangan kali ini super smooth. Walaupun pesawat kecil, tapi oke loh take off dan landing-nya nyaris nggak berasa. Atau karena gue super ngantuk jadi terlelap ampe nggak berasa apa-apa? Lo cukup merogok kocek 800rb IDR untuk sampai ke Da Nang dengan waktu tempuh 1 jam aja. Murah dong?

Mendarat di Bandara Internasional Da Nang yang tidak terlalu besar, gue langsung ambil bagasi dan pesan taxi online menuju Hotel. Vibes kota ini agak beda dengan Hanoi. Kalau sebelumnya berasa balik lagi ke zaman tahun 70an, nah di Da Nang lo hidup di masa kini dengan nuansa Pantai dan laut.

Beautiful of Da Nang

Thursday, March 14, 2024

Vietnam Trip Part 1, HANOI

            Setelah hiatus beberapa tahun dari bepergian ke luar negeri, akhir 2023 kemarin Vietnam jadi negara pembuka untuk hobi jalan-jalan gue. Kenapa Vietnam? Nggak ada alasan khusus sih sebenarnya. Ya seru aja kali kalau berlibur kesana, selain harga mata uang Rupiah nilainya lebih gede dibandingkan Vietnam Dong (VND) jadi berasa orang kaya hahaha.

              Liburan tipis-tipis selama 6D5N rasa-rasannya masih terasa kurang bahkan sejak hari pertama menginjakkan kaki disana. Dari sekian banyak kota indah dan menarik di Vietnam, Hanoi menjadi kota pertama pilihan gue.


Sunset at Halong Bay

Sunday, November 12, 2023

Wisata Suku Baduy Part 2

            Udah pada baca Part 1-nya belum? Gimana kira-kira, berapa % keinginan lo masukin Baduy jadi salah satu tujuan healing? Kalo masih belum yakin, lanjut ceritanya yokkkk…..

Sedikit penjelasan sebelum ada pertanyaan lebih lanjut. Gue diajak temen bulan Agustus 2023, dengan jadwal keberangkatan 28-29 Oktober 2023 kemarin, jadi bisa dibilang wisata ini super fresh hahaha.

Selamat Datang di Ciboleger

Friday, November 10, 2023

Wisata Suku Baduy Part 1

                Pernah kepikiran untuk healing ke Baduy nggak sih? Beberapa tahun lalu pernah punya keinginan ikut tour ke Baduy, tapi hanya sampai sebuah keinginan aja. Belum pernah terealisasi. Sekitar bulan Agustus 2023, gue diajak ikut wisata ini, nggak pake pikir panjang, gue langsung meng-iya-kan ajakan ini. Seolah me-recall keinginan beberapa tahun lalu.

Menurut info yang gue dapatkan, kalau kalian mau berwisata ke Baduy, nggak bisa tiba-tiba langsung datang gitu aja. Ada aturan atau mungkin bisa dikatakan kerjasama supaya bisa datang dan berkunjung ke Baduy. Hanya dengan 255K aja, lo bisa menikmati Baduy luar dan Baduy dalam selama 2D1N. Hmm, ada apa aja sih disana? Emang seseru itu? Sekilas cerita gue yang mungkin bisa memantapkan hati kalian untuk berpetualang ke Baduy.

Welcome from Baduy Luar

Thursday, June 15, 2023

Healing tipis-tipis di Kota Yogyakarta


              Setiap orang punya cara tersendiri menjalani hari demi hari, salah satunya dengan healing. Hmm, healing dari apa sih? Banyak! Tahun ini tahun yang berat dimulai dari jadi pasien Rumah Sakit, kehilangan orang yang dikasihi tanpa melihat sebelumnya, sampai jadi pengacara a.k.a pengangguran banyak acara hmm.

Mencoba tetap waras, so gue jalan-jalan tipis di Yogyakarta. Tanpa itinerary yang pasti, tapi bisa ketemu tempat-tempat seru yang masih minim pengunjung, heaven!